Link Banner
Link Banner

Thursday, July 19, 2018

Cara Memakai Jam Tangan Yang Tepat Untuk Pria

Jam tangan merupakan perhiasan yang sangat umum dipakai kebanyakan orang karena dapat memperindah gaya kita. Selain sekedar untuk memberikan hiasan, Jam tangan juga memiliki nilai guna yang sangat penting untuk kita sebab jam adalah petunjuk waktu dan waktu adalah hal yang juga sangat penting dalam kehidupan sehari-hari. Karena jam tangan sangat penting karena keindahan dan nilai gunanya tadi, jadi tidak heran apabila banyak orang yang memakainya kemanapun dan dimanapun berada. Namun banyak orang yang kurang pas dalam Cara Memakai Jam Tangan Yang Tepat. Untuk itu kami akan memberikan tips tentang Cara Memakai Jam Tangan Yang Tepat agar dilihat menjadi semakin enak dan pas.

Berikut Tips Kami Cara Memakai Jam Tangan Yang Tepat

1.Berdasarkan jenis Kelamin
Jika anda seorang laki-laki, pakailah jam tangan pada tangan kanan. Dan apabila anda sebagai wanita, pakailah jam tangan pada tangan kanan karena menunjukkan kesan feminim dan cantik.

2. Berdasarkan Profesi
Perhatikan model jam tangan unuk kerja, olahraga dan santai. Jangan dibolak-balik misal jam tangan sporty anda pakai untuk keperluan saat kerja dan begitu sebaliknya.

3. Berdasarkan Ukuran
Apabila tangan anda kecil, upayakanlah agar memilih jam tangan yang memiliki kalep/ tali yang tipis dan berbandul besar. Sebab apabila anda memilih jam tangan yang berkulit/kalep/tali dan bandul besar, maka akan terkesan jam tangan yang anda pakai seperti membebani anda.

4. Berdasarkan Warna Kulit
Pada dasarnya jika anda memiliki warna kulit yang terang seperti putih atau kuning langsat, anda berkesempatan bebas memilih berbagai wana jam tangan. Sebab kulit tangan seperti ini cocok dipakaikan jam tangan dengan warna apapun. Untuk saran dari kami, pilihlah warna jam tangan yang sedikit lebih gelap seperti pink pekat atau coklat dan lainnya agar terkesan kontras dan pas.

Bagi anda yang memiliki kulit tangan hitam atau sawo matang, anda harus lebih teliti dalam memili jam tangan, sebab jika salah seperti memilih warna yang terlalu terang seperti pink, kuning hijau muda terang dan lain-lain maka akan terkesan norak. dan apabila anda memilih warna yang gelap maka akan terkesan samar-samar jamnya jadi percuma. Jadi pilihlah jam tangan berwarna lembut yang netral seperti cream, dongker merah hati, atau abu-abu muda. gaya hidup pria

Demikianlah saran kami tentang Cara Memakai Jam Tangan Yang Tepat. Pesan ini adalah tips dan saran kami dan selanjutnya kembali keselera anda dalam memilihnya.

No comments:

Post a Comment